situs aanwar.web.id reborn
sekian lamanya hampir 3thn situs ini sepi dan tidak update, bersarang dan berdebu *loh 😀
terlintas dalam pikiran
*ini situs kok begini amat yah, baca:”sepi pengunjung dan kurang bermanfaat”
lalu saya pun bergegas untuk membangun ulang dari awal,
mulai dari instalasi Platform, setting, desain dan lain lain sampai postingan ini di publish “TADAAAA….!!!”
Situs ini udah jadi nih, terus mau diapain?
rencananya ini situs buat semacam blog pribadi, karena sebelumnya seperti situs Corporate yang gak jelas karena gak ada pengunjungnya 😀 ,
jadi nanti situs ini akan di penuhi oleh hasil ketikan-ketikan tangan manjah *yakelah 😀
yaa buat catatan catatan kecil hasil belajar, ngoprek, analisa, atau hasil dari project kecil kecilan lainya
harapanya agar tuliasan-tulisan ini bisa bermanfaat untuk orang banyak, Karena
خير الناس انفعهم الناس
Sebaik-baiknya manusia, adalah yg bermanfaat bagi manusia lainnya
Doakan penulis yaa, agar penulis bisa sehat dan terus berbagi untuk hal hal yang bermanfaat
Sampai ketemu di postingan selanjutanya 🙂